Select Language

14 March 2009

Resep JAMU : Obat Luar Dan Obat Dalam Untuk ASMA

  • Bahan (obat dalam):
Kencur ………… secukupnya
Madu ………… 2 sendok makan
Telur ayam ……… 1 butir.

  • Bahan (obat luar) :
Daun sirih ……….. 7 lembar


Lada putih ………..1 sendok the
Minyak kayu putih……….. secukupnya

a. Obat Dalam

  • Cara Pembuatan :
Kencur dicuci bersih, lalu diparut dan diperas. Hasil perasannya dicampur dengan madu dan telur ayam lalu dikocok.

  • Cara Pemakaian :
Minum setelah didinginkan sesaat.


b. Obat Luar
  • Cara Pembuatan :
Gerus lada putih dan daun sirih hingga lumat dan halus. Hasil gerusan tadi dicampur dengan minyak kayu putih secukupnya.

  • Cara Pemakaian :
Balurkan ramuan ini di dada dan leher.

Sumber : 273 Ramuan Tradisional untuk Mengatasi Aneka Penyakit


No comments:

Silahkan kopi-paste artikel blog ini, tapi tolong cantumkan link (alamat blog ini) sebagai sumbernya. Terimakasih telah berkunjung, harap tinggalkan komentar apabila menganggap artikel kami berguna.

Berlangganan Resep?

Masukkan Email Anda


Preview | Powered by FeedBlitz