Resep Obat tradisional
Yang dimaksud penyakit mani encer adalah persetubuhan belum lagi usai, pihak istri belum apa-apa tetapi sang suami sudah kelenger, sudah tumpah air maninya.Sehingga istri kecewa berat karena terputus kenikmatan yang belum sampai ke puncak.
Jika suami tidak cepat berobat dipastikan akan frustasi, jangan-jangan rumah tangga hancur gara-gara masalah ini. Pihak istrijuga harus memahami, alangkah baiknya jika istri juga menggunakan resep agar vagina menjadi sensitive sehingga bisa mencapai orgasme beriringan dengan si suami.
Bahan Ramuan :
Buah pinang ……… 1 buah
Kemiri ……….. 1 buah
Telur Ayam kampung ……….3 butir
Madu murni ……… 2 sendok makan
Cara membuat Ramuan :
Pinang dan kemiri dibakar hingga hangus dan ditumbuk menjadi satu.
Telur diambil kuningnya saja.
Semua bahan dicampur menjadi satu, ditambah air panas hingga jadi 1 gelas dan diaduk rata.
Cara Pemakaian dan Saran :
Diminum sekali habis Lakukan setiap hari selama 1 minggu Banyak makan makanan bervitamin tinggi Kurangi atau hindari merokok dan minum kopi Makan sate kambing dan minum susu
Artikel Terkait :
Read More......
Resep Obat tradisional
Bahan :
Daun Sambiloto ..... 1 gram
Kopi bubuk murni ..... 1/2 gram
Daun Meniran ..... 1 gram
Daun/Akar alang-alang ..... 1 gram
Cara :
Semua ramuan direbus hingga airnya mendidih, kemudian airnya diminum. Lakukan setiap hari.
Artikel Terkait :
Read More......
Resep Obat tradisional
Bahan :
Jahe ..... 25 gram
Kencur ..... 10 gram
Merica(biji) ..... 2 gram
Kedawung(isi biji) ..... 30 gram
Adas ..... 1 gram
Cara :
Tumbuk semua bahan hingga halus lalu tambahkan air 1 gelas, kemudian disaring mempergunakan kain.
Cara Penggunaan :
Diminum 2x sehari (@1gelas)
Dapat ditambahkan garam, jeruk nipis< dan 1 sendok makan madu.
Artikel Terkait :
Read More......
Silahkan kopi-paste artikel blog ini, tapi tolong cantumkan link (alamat blog ini) sebagai sumbernya. Terimakasih telah berkunjung, harap tinggalkan komentar apabila menganggap artikel kami berguna.