Select Language

08 May 2011

Resep JAMU : Ramuan Tradisional untuk mengobati Maag

Resep Obat Tradisional,

MAAG
Maag merupakan penyakit yang menyerang lambung dikarenakan terjadi luka atau peradangan pada lambung yang menyebabkan sakit, mulas, dan perih pada perut.
Penyebab maag adalah pola makan yang tidak teratur, terdapat mikroorganisme, yang merugikan, mengonsumsi obat-obatan tertentu, alkohol, pola tidur yang tidak teratur dan stress, dan sering telat makan. Sedangkan gejala yang muncul yaitu mual, nyeri ulu hati, kembung, nafsu makan hilang, dan nyeri pada perut sehabis makan.

Resep pengobatan :

Resep 1
Bahan :

  1. 1 jari kayu manis 10 gr jahe
  2. 30 gr temulawak 30 gr lempuyang wangi
  3. 10 butir cengkih
Cara mengolah :
1. Semua bahan dicuci dan dipotong-potong.
2. Rebus dengan 600 cc air hingga tersisa 200 cc.
3. Saring air rebusan tersebut.
Aturan pakai :
Minum secara teratur 2 kali setiap hari.

Read More......

03 May 2011

Resep JAMU : Ramuan untuk Kurang Nafsu Makan

Obat tradisional
KURANG NAFSU MAKAN
Penyebab anak kurang nafsu makan adalah sakit perut dan menu makanan yang monoton. Adapun gejala yang muncul yaitu pertumbuhan anak berkurang, nafsu makan hilang, dan metabolisme tubuh terganggu.

Resep pengobatanny adalah sebagai berikut :

Resep
Bahan :

  1. 50 gr kunyit segar, dikupas
  2. 15 gr temulawak
  3. 500 cc madu kapuk
Cara mengolah :
  1. Kunyit dan temulawak diiris tipis-tipis.
  2. Kemudian rendam dalam madu dalam wadah tertutup selama 2 minggu.
Aturan pakai :
  • Minum pagi dan sore.

Read More......

02 May 2011

Resep JAMU : Obat tradisional untuk BATU GINJAL #4

Obat tradisional
Resep 4

Bahan :
  1. 30 gr daun pegagan
  2. 50 gr rambut jagung
  3. 30 gr keci beling
Cara mengolah :


Semua bahan dicuci hingga bersih, lalu direbus dalam 4 gelas air hingga tersisa 2 gelas.
Saring air rebusan Resep.
Aturan pakai :
  • Minum 2 kali sehari dengan dosis 1 gelas sekali minum.
Read More......
Silahkan kopi-paste artikel blog ini, tapi tolong cantumkan link (alamat blog ini) sebagai sumbernya. Terimakasih telah berkunjung, harap tinggalkan komentar apabila menganggap artikel kami berguna.

Berlangganan Resep?

Masukkan Email Anda


Preview | Powered by FeedBlitz